Pengaruh Agama Terhadap Kesehatan Mental
DOI:
https://doi.org/10.57096/edunity.v1i01.4Keywords:
Pengaruh Agama, Kesehatan, MentalAbstract
Kesehatan mental sangat berhubungan erat dengan agama dimana keduanya sama-sama berkaitan dengan hati dan ketenangan jiwa. Agama yang merupakan pegangan hidup manusia menjadi penenang hati manusia dan menjadi sandaran manusia dalam mengatasi permsalahan hidup.Tujuan penelitian ini adalah (1) mendeskripsikan fungsi agama terhadap kesehatan mental (2) pendapat para ahli tentang peran agama bagi kesehatan mental (3) kesehatan mental dalam Al-Qur’an (4) implikasi peran Agama bagi kesehatan mental terhadap pendidikan Agama.Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dengan jenis penelitian kepustakaan. Pengumpulan data dilakukan dengan menggunakan teknik dokumentasi. Data dianalisis menggunakan teknik analisis isi (content analysis)yaitu menganalisis isi buku dan jurnal tentang kesehatan mental dan pengaruh agama terhadap kesehatan mental. Selain itu, keabsahan data diuji menggunakan triangulasi sumber dan peningkatan ketekunan.Hasil penelitian menunjukkan bahwa pengaruh agama berpengaruh terhadap kesehatan mental, agama memainkan peran penting sebagai penentu pengaturan diri. Menurut Zakiah Daradjat (1982) dalam (Prof. Dr. Syamsu Yusuf L.N, 2018), salah satu cita rasa agama adalah terapi (penyembuhan) gangguan jiwa.
Published
Issue
Section
License
Copyright (c) 2022 Salman Mubarok
This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Authors who publish with this journal agree to the following terms:
- Authors retain copyright and grant the journal right of first publication with the work simultaneously licensed under aCreative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International (CC-BY-SA). that allows others to share the work with an acknowledgement of the work's authorship and initial publication in this journal.
- Authors are able to enter into separate, additional contractual arrangements for the non-exclusive distribution of the journal's published version of the work (e.g., post it to an institutional repository or publish it in a book), with an acknowledgement of its initial publication in this journal.
- Authors are permitted and encouraged to post their work online (e.g., in institutional repositories or on their website) prior to and during the submission process, as it can lead to productive exchanges, as well as earlier and greater citation of published work.